September 16, 2011

Posisi tidur Yang Baik


Teryata posisi tidur yang terbaik adalah posisi terletang ketimbang tengkurap sebab posisi tidur atau menyamping dapat berpengaruh pada pembentukan kerutan pada wajah di mata,posisi ini dapat menimbulkan goresan atau garis yang membekaspermanen pada kulit.

Kalau kita sudah terbiasa tidur dengan posisi tengkurap atau menyamping coba ganti dengan sarung bantal dengan bahan dari satin,teksturkain satin yang halus seperti sutera dapat membebaskan kulit wajah dari kerutan lalu pakai juga selimut agar kita lebih rileks dan suhu tubuh selalu hangat.

kondisi ini akan membuat tidur kita lebih berkualitas sehingga kerja hormon melatonin makin efektif bagi kulit.

Selain posisi tidur, kita juga harus memperhatikan bantal yang kita gunakan. Usahakan posisi kepala lebih tinggi daripada jantung saat tidur.

Tujuannya, agar ketika bangun, mata tidak terlihat bengkak, karena jika posisi kepala sejajar dengan jnatung saat tidur, akan membuat aliran darah mengumpul di wajah.

Jangan lupa untuk mengaplikasikan posisi tidur yang benar ini. Setelah itu, lihat bagaimana perubahan kulit wajah kita.

By digitalworld with

Related Article

  • Populer
  • Kategori
  • Arsip